4. Prestasi segudang
Memang untuk masalah ia bermain wushu, tidak usah diragukan. Segudang prestasi telah ia dapatkan. Mulai dari kejuaran nasional hingga internasional.
Lindswell pernah juarai di ajang nasional seperti, meraih medali perak mewakili Sumatera Utara pada PON XVII di Kalimantan Timur, 2008.
Di ajang internasional ia juga berhasl menyabet perunggu di World Junior Wushu Championships I [WJWC] 2006, sebuah kompetisi wushu internasional di level junior [15- under 18] dan berhasil dapatkan emas di ajang yang sama di tahun 2008 saat Indonesia menjadi tuan rumah.
Masih banyak lagi prestasi yang diraih. Hingga yang terbaru mendapat emas dalam Asian Games 2018.
5. Pengalaman
Telah dapatkan banyak medali. Tentu saja tidak diragukan lagi pengalamannya. Ini adalah beberapa pengalaman pertandingan yang ia ikuti.
Kejurnas Jakarta Tahun 2005
Kejurnas Medan Tahun 2006
Kejuaraan Dunia Junior tahun 2006
Kejurnas Surabaya tahun 2007
Kejurnas Junior Yogyakarta tahun 2004
Kejurnas di Jakarta
Kejuaraan Dunia Junior Kuala Lumpur
Kejurnas Medan
Kejurnas Surabaya
Artikel ini merupakan tulisan pembaca KapanLagi.com. Penggunaan konten milik pihak lain sepenuhnya menjadi tanggung jawab penulis. Jika Anda keberatan dengan tulisan yang dimuat di KapanLagi Kepo atau memiliki kabar dan tulisan untuk dimuat di KapanLagi Kepo, silakan menghubungi Redaksi KapanLagi.com melalui kepo[@]kapanlagi[dot]net atau membaca Syarat dan Ketentuan.
Komentar